DEEP WEB
Deepweb/Deepnet/Invisible Web/Undernet/hidden Web/de el el merujuk pada situs-situs yang tidak terindeks oleh mesin pencari standar seperti Google/Yahoo/Bing. Sehingga kita tidak dapat mencarinya pada mesin pencari tersebut. Hal tersebut dikarenakan situs-situs tersebut bersifat dinamis yang hanya akan terbentuk oleh pencarian-pencarian spesifik.
lalu bagaimana cara mengakses deep web?
Salah satu cara yang paling mudah dan aman untuk mengakses deep web adalah dengan menggunakan Tor Browser Bundle…
Menurut para ahli, sebagian besar konten deep web berisi tentang database-database dari hasil penelitian/riset yang dilakukan oleh lembaga-lembaga akademis dan lembaga-lembaga pemerintahan serta situs-situs pribadi. Ini mungkin salah satu penyebab “hidden” nya situs-situs pada deep web karena memang bukan untuk konsumsi umum.
![]() |
Ilustrasi Deep Web |
Ada yg penasaran pengen menjelajahinya ??? :D
Komen di bawah ya ;)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar